0 Comment
Struktur perusahaan ini membentuk sebuah hirarki dengan para pegawai atau karyawan perusahaan terhubung dalam suatu kesatuan struktur dengan berfokus pada tujuan yang sama sehingga pekerjaan dapat terlaksana dengan lebih baik dibandingkan tanpa adanya pembagian tugas kerja. Jenis struktur organisasi perusahaan PT. XYZ adalah berbentuk fungsional structure yaitu disusun berdasarkan sifat dan macam-macam fungsi sesuai dengan kepentingan organisasi. 
Ciri-ciri organisasi fungsional adalah pada umumnya digunakan oleh organisasi-organisasi niaga, disusun atas dasar sifat dan macam-macam fungsi sesuai dengan kepentingan organisasi wewenang dari pucuk pimpinan dilimpahkan kepada satuan-satuan organisasi yang ada di bawahnya dan pimpinan dari tiap satuan organisasi tersebut berhak untuk memberi perintah kepada semua pelaksana. 
Perusahaan melakukan kegiatan departementalisasi dengan cara pengumpulan orang-orang dalam suatu unit, divisi, bagian ataupun departemen dengan tugas pekerjan yang berkaitan. 
Pembagian Tugas dan Tanggung Jawab  
Adapun tugas dan wewenang dari bagian struktur organisasi yang dimiliki oleh PT. XYZ adalah sebagai berikut:
1.             Direktur Utama
          Direktur utama memiliki tanggung jawab sebagai berikut:
 a.  Mengkordinir secara keseluruhan terhadap kondisi dan kegiatan di pabrik.
 b.  Membuat kebijaksanaan-kebijaksanaan dalam menentukan produk yang
 c.  akan diproduksi, dengan menentukan item-item yang akan diproduksi yang disesuaikan dengan permintaan pelanggan atau pasar.
2.             Manager Produksi
Bagian produksi memiliki tugas dan tanggung jawab sebagai berikut:
 a.  Mengawasi  kegiatan  produksi  yang dilakukan  oleh pabrik,  muladari awal sampai akhir kegiatan produksi
 b.  Melakukan pemeriksaan terhadap kesalahan-kesalahan yang terjadi dalam kegiatan produksi.
3.             Manager personalia
Bagian umum atau bagian personalia memiliki tugas dan tanggung jawab sebagai berikut:
 a.  Bertugas dalam kegiatan personal dari para pegawai.
 b.  Mengurus    secara    langsung    kegiatan    eksternal    perusahaan,    misalnya: melayani tamu yang datang
4.             Manager Administrasi dan Manager Keuangan
Bagian  administras bertanggungjawa dalam  hal  mencata semua kegiatan pembukuan pada keuangan yang terjadi di perusahaan tersebut.
Bagian keuangan memiliki tugas dan tanggung jawab sebagai berikut :
 a.  Bertanggung jawab dalam hal pembukuan, pemasukan dan pengeluaran yang dilakukan oleh perusahaan, khususnya dipabrik.
 b.  Memberikan honor atau gaji kepada pegawai perusahaan, termasumenangani  kegiatan transaksi,  ataupun  simpan pinjayang dilakukan  oleh karyawan dengan perusahaan.
5.             Manager Pemasaran
Mempunyai tanggung jawab dalam:
 a.  Mengontrol pembelian barang.
 b.  Menerima laporan penjualan produk perusahaan.
 c.  Bertanggung jawab atas jumlah penjualan perusahaan setiap bulan.
6.             Manager Maintenance
Manager Maintenance  memiliki tanggung jawab sebagai berikut:
 a.  Bertanggung jawab untuk pemenuhan bagian pemeliharaan dan perbaikan.
 b.  Bertanggung jawab dalam kegiatan perbaikan dan pemeliharaan.
 c.  Bertanggungjawab untuk memenuhi syste menajemen   mut dan ling- kungan bersama–sama dengan departemennya.
7.             Manager Gudang
Tugas, wewenang dan tanggung jawab Manager gudang adalah sebagai berikut:
 a.  Mengatur pengiriman barang
 b.  Menerima laporan stok dari staf gudang
 c.  Bertanggung  jawab  atas  berjalannya  seluruh  kegiatan  yang  dilakukan  di gudang.
8.             Pengawas atau supervisi
Pengawas atau supervisi bertugas dalam:
 a.  Mengawa deraja kualita produ apaka suda sesua denga yang diharapkan.
 b.  Pengawasan  terhadap pembelian  dengan mempertimbangkan  kualitas bahan baku.
 c.  Pengawasan persediaan bahan baku dan barang jadi.
 d.  Bertanggung jawab dalam mengatur penjadwalan.
9.             Staf Bagian Pengendalian Mutu
Bagian  pengawasan  komponen  memiliki  tugas  dan tanggung  jawab dalam hal mengawasi dengan melakukan inspeksi terhadap komponen komponen yang rusak.
10.         Staf Teknisi
Bagian  perbengkelan  memiliki  tugas  datanggung  jawab  dalam mengawasi kegiatan  perbaikan  terhadap  mesin,  malperalatan, dan termasuk  di dalamnya pembuatan  mal-mal  untuk  tiap  mesin-mesin   seperti mesicompressor,  mesin press.
11.     Staf Bagian  Safety dan Security
Bagian penyiapan  peralatan-peralatan  yanmenjaga  kesalamatan  para  pekerja pabrik dan memilih pekerja untuk menjaga keamanan pabrik.
12.         Staf Bagian Gudang
Bagia pergudanga memilik tugas   dan  tanggun jawab  mengawas dan mencatat jumlah bahan baku dan produk jadi yang masuk dan yang dikirim atau dikeluarkan oleh perusahaan.
13.         Staf bagian Administrasi dan keuangan
Bertanggungjawab dalam mengurus pembukuan di perusahaan dan bertanggungjawab  dalamencatat  pengeluaran  dan  pemasukan  pada perusahaan.
14.         Staf Administrasi produksi
Bertanggung jawab dalam:
 a.  Membuat surat jalan untuk penjualan barang kepada pelanggan
 b.  Mencatat piutang yang dilakukan pelanggan.
15.         Operator Quality Control
Bertugas  dalam  pemeriksaan  tiap  item  barang  jaduntuk  menjaga  kualitas produk tetap baik.

Post a Comment

 
Top